Unjuk Produk Kewirausahaan

SMAN 1 Moyo Utara menghasilkan produk kewirausahaan di bawah binaan Bu Jumi Hasmiati, S.Pd. Lala Anindya dan kini dapat di pasarkan kepada para penikmat event MXGP Samota 2022. Semoga antusias masyarakat untuk mendapatkan manfaat dari produk SmansaMU menjadi motivasi tersendiri bagi siswa yang menggemari kewirausahaan ini.

Sumber Berita : humas

Baca Berita Lainnya

Kegiatan Imtaq Jum,at Pagi

SMAN 1 Moyo Utara memiliki program rutin mingguan Imtaq Jumat

Kehumasan, 10 September 2021

PELAKSANAAN SMA TERBUKA SMAN 1 MOYO UTARA

Pelaksanaan SMA Terbuka dilaksanakan di tiga desa wilayah Moyo Utara

Admin, 08 Desember 2022

Sabtu Budaya

Sabbora kali ini lebih bersemangat karena bertepatan dengan hari jadi Kabupaten Sumbawa yg ke-63. Siswa dan guru bersuka ria. Semoga Sumbawa makin gemilang menuju Sumbawa yang berkeadaban. Tetap optimis memandang masa depan. Keep spirit!

Admin, 16 Maret 2022

MoU dengan Universitas

selama enam bulan terakhir ini ada beberapa MoU yang sudah di sepakati oleh SMAN 1 Moyo Utara dengan pihak luar.  Lima Universitas tersebut adalah Universitas Tekhnologi Sumbawa (UTS), Universitas Samawa (Unsa), STKIP NW Paracendikia, LKIP Mataram, Universitas Mataram, dll.

Admin, 25 Maret 2022